Six Senses Melebarkan Sayapnya di Italia, Buka 2 Properti Baru 18 November, 2024 Six Senses menambah properti baru di Italia: Six Senses Milan (2025) dan Six Senses Lake Como (2028).
Helsinki Dinobatkan Jadi Destinasi Paling Sustainable di Dunia 12 November, 2024 Helsinki dinobatkan sebagai destinasi paling berkelanjutan atau sustainable di dunia. Di posisi dua ada Gothenburg, dan posisi tiga ada Copenhagen.
Le Café Cyril Lignac by Louis Vuitton Hadir di Bandara Heathrow 17 October, 2024 Louis Vuitton menghadirkan Le Café Cyril Lignac di Terminal 2 Bandara Heathrow, memadukan desain futuristik dengan nuansa elegan nan vibrant.
Park Hyatt London River Thames, Hotel Luxury Baru di London 11 October, 2024 Park Hyatt membuka hotel pertamanya di London: Park Hyatt London River Thames. Lokasinya dekat dengan berbagai tempat wisata dan bersejarah di London.
10 Kota di Dunia yang Jadi Favorit Para Foodies 02 October, 2024 Empat dari 5 orang atau sekitar 81 persen traveler menyebut kuliner sebagai aspek penentu liburan. Berikut destinasi liburan favorit foodies.
5 Hotel yang Re-Opening dengan Desain Baru 17 September, 2024 Beberapa hotel melakukan proses renovasi untuk meremajakan ruangan dan hotelnya. Berikut beberapa di antaranya.
Mahakarya Dadais di The Home Hotel Zürich 06 September, 2024 The Home Hotel Zürich berdiri sebagai alegori hidup dari gerakan seni avant-garde yang tumbuh di Swiss pada awal abad ke-20, yakni Dadaisme.
September, Aeroflot Terbang dari Moskow ke Bali 23 August, 2024 Maskapai Rusia, Aeroflot akan kembali menerbangkan armadanya kembali ke Indonesia. Maskapai ini membuka rute dari Moskow ke Denpasar, Bali.
Lounge Singapore Airlines di Bandara Heathrow Kembali Dibuka Usai Renovasi 13 August, 2024 Setelah renovasi enam bulan, SilverKris Lounge milik Singapore Airlines kembali dibuka di Terminal 2B Bandara London Heathrow, Inggris.
Agustus 2024, Venesia Batasi Kunjungan Grup Maksimal 25 Orang 06 August, 2024 Venesia melakukan iterasi baru untuk mengelola alur wisatawan. Mulai Agustus 2024, per grup dibatasi 25 orang.